PT.SSS : BPN Kota Tangerang Diduga Paksakan Penerbitan Sertifikat Tanah Fasos Fasum di Kab Tangerang

Jakarta, Editorialbogor.com Penerbitan sertifikat tanah fasos fasum oleh Badan Pertanahan Nasional (BPN) Kota Tangerang kepada korporasi di atas Tanah pemakaman milik negara 50x80m di Proyek Perkavlingan Ditjen Perkebunan Karawaci Tangerang yang letaknya di Kabupaten Tangerang diduga cacat hukum dan adanya praktik tindak pidana korupsi dari oknum BPN Kota Tangerang santer ditudingkan oleh pihak pemilik tanah yang terblokir aksesnya akibat terbitnya sertifikat itu. “Merujuk dokumen yang kami punya dan telah kami pelajari dengan seksama, berikut dengan mengetahui perjalanan dan perkembangan atas Tanah pemakaman milik negara 50x80m di Proyek Perkavlingan Ditjen Perkebunan…

Rakerda & Peresmian Kantor DPD IWO Indonesia Kabupaten Bogor

Kabupaten Bogor, Editorialbogor.com Rapat Kerja Daerah (RAKERDA) Ikatan Wartawan Online Indonesia (IWOI) dilaksanakan di kantor sekretariat yang terletak di Jalan Nurul Abror, Kampung Cipayung, Kelurahan Tengah, RT 004 RW 009, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, pada hari Sabtu, 31 Agustus 2024. Rakerda & sekaligus Peresmian kantor sekretariat IWO Indonesia dilakukan oleh Zamalail, Ketua DPD IWO Indonesia Kabupaten Bogor, dengan prosesi pemotongan pita di depan pintu masuk. Dengan demikian, kantor tersebut resmi dibuka. Acara dilanjutkan dengan pembacaan Al-Qur’an oleh Muhammad Ridho, diikuti dengan tasyakuran dan doa yang dipimpin oleh Ustadz…